Lokasi saat ini:BetFoodie Lidah Indonesia > Resep
Potret pembuat gelato Italia yang mengejar impian di Shanghai
BetFoodie Lidah Indonesia2025-11-10 02:15:03【Resep】810 orang sudah membaca
PerkenalanAlessandro Conti (kiri) berbincang dengan pelanggan di toko gelato miliknya di Shanghai, China timur

Shanghai (ANTARA) - Di Kawasan Perlindungan Sejarah Jalan Hengshan-Fuxing (Hengfu) di Distrik Xuhui, Shanghai, terdapat sebuah kedai bernama Amuni Gelato yang menawarkan es krim ala Italia.
Pemilik kedai gelato ini adalah Alessandro Conti.
Hubungan Conti dengan China bermula saat dia masih mahasiswa.
Conti mengambil jurusan bahasa Mandarin di Universitas Palermo dan kemudian mengikuti program pertukaran mahasiswa di Chongqing, China barat daya.
Mengantongi gelar sarjana dalam penerjemahan simultan, Conti fasih berbahasa Italia, Inggris, dan Mandarin.

"Saya telah tinggal di banyak kota di China, tapi Shanghai adalah favorit saya," kata Conti.
"Ini kota internasional yang beragam, serta memberikan kesempatan bagi semua orang untuk mengekspresikan diri."
Preferensi Conti terhadap Shanghai mendorongnya untuk menetap di Shanghai dan memulai bisnisnya sendiri.

Sebagai vlogger makanan Italia dan pengusaha yang berbasis di Shanghai, Conti percaya bahwa keterbukaan dan inklusivitas Shanghai menjadi katalis bagi pengusaha muda.
"Mendirikan perusahaan di sini sangat mudah. Dari pendaftaran hingga penerbitan izin usaha, efisiensinya luar biasa," ujar Conti. "Saya ingin membangun keluarga dan masa depan saya di sini."
Suka(47)
Artikel Terkait
- Kapolri siapkan fitur lapor cepat pada aplikasi ojek daring untuk kamtibmas
- Pengelola SPPG Blora sesali video inspeksi viral timbulkan kegaduhan
- Pemkot Padang ingatkan SPPG disiplin jalankan prosedur MBG
- Kadin Jatim tingkatkan profesionalisme tenaga SPPG dengan pelatihan
- BPS ungkap Oktober selalu alami inflasi bulanan, kecuali pada 2022
- Dinkes Cianjur catat 16 siswa mendapat perawatan di puskesmas
- MBG mandiri Kabupaten Penajam berdayakan lingkungan sekolah
- Jelang akhir tahun, simak 8 ide liburan yang ngak biasa dan seru
- Program MBG di NTB serap 17.434 tenaga kerja, hidupi keluarga lokal
- Indonesia memastikan keamanan ekspor udang dari kontaminasi radiasi
Resep Populer
Rekomendasi

Mengungkap cara astronaut masak steik di stasiun luar angkasa China

PBB Siap tingkatkan bantuan bagi warga Gaza usai gencatan senjata

Jangan dihindari! Ini 5 makanan pahit yang baik untuk kesehatan tubuh

Wamendukbangga tekankan pentingnya perketat SOP di dapur SPPG

Kapolri cek langsung kesiapan sarpras tanggap darurat bencana

Rekomendasi acara gratis untuk isi libur akhir pekan di Jakarta

Anggota DPR: Program MBG jadi momen RI menuju lebih sehat & sejahtera

BGN: Pegawai SPPG yang korupsi akan diproses hukum hingga pemecatan